dapenjasamarga.co.id – Tempat Makan di Pantai Jimbaran Bali Dijamin Enak dimana saja? Jika kita berlibur ke Bali tidak akan luput dengan pantai yang ada disana. Salah satunya ialah Pantai Jimbaran Bali yang harus kalian kunjungi. Menyantap aneka hidangan laut di pantai adalah nikmat yang tidak terbendungi.
Terlebih lagi saat menyantap dan menyaksikan view pantai dengan orang-orang
tercinta kita. Sudah dipastikan itu adalah pengalaman yang tidak akan terlupakan.
Berikut beberapa Tempat Makan di Pantai Jimbaran Bali Dijamin Enak.
Berikut Restoran atau Tempat Makan yang Enak di Pantai Jimbaran Bali
Banyaknya tempat makan yang terdapat di Pantai Jimbaran Bali membuat kalian bingung saat memilihnya. Berikut akan kami paparkan beberapa tempat makan atau cafe yang wajib kalian kunjungi saat berada di Pantai Jimbaran Bali. Beriku ulasannya.
1. Beekini Bowl
Pertama ada tempat makan bernama Beekini Bowl. Disini sangat cocok bagi wisatawan yang ingin mencoba sensasi sarapan, makan siang atau makan malam disekitaran Pantai Jambaran.
Memiliki menu best seller yaitu Resep ikan bakar yang sudah dipastikan sangat nikmat. Terdapat juga menu lain seperti spaghetti, fish tacos, sate ayam, calamari dan lainnya. Makanan laut lainnya pun juga terjamin segarnya. Disini juga terdapat live music agar saat menyatap bisa menikmati musik juga.
2. Warung Mami
Selanjutnya ada Warung Mami. Sangat rekomend bagi wisatawan yang menyukai makanan kurisi serta kakap putih. Seafood yang disajikan memiliki cita rasa yang tidak bisa diragukan lagi. Diracik menggunakan bumbu khas bali membuat pengalaman kita menjadi luar biasa.
Dapat kalian datangi yang berlokasi di Uluwatu II No. 30x. Terdapat pilihan sambal matah dan bawang putih goreng yang nikmat. Jika kalian mengkombinasikan sambal matah dengan olahan seafood yang lainnya, dapat membuat lidah wisatawan bergoyang gembira.
3. Nelayan Restaurant
Nelayan Restaurant adalah salah satu tempat makan yang wajib kalian kunjungi. Tempat makan ini memberikan sajian aneka hidangan yang lezat serta tempat yang
bagus dan nyaman untuk menikmati Pantai Jimbaran.
Nama dari restaurant ini diambil dari profesi nelayan agar mudah diingat oleh
orang banyak. Terdapat menu yang sering dibeli pengunjung yaitu cumi bumbu
bakar istimewa, lobster dan barramundi. Harganya juga terjangkau dan rasanya
dijamin enak.
4. Menega Cafe
Menega Cafe menyajikan beragam makanan yang diolah dengan cara dibakar.
Cafe ini di rekomendasikan bagi wisatawan pecinta makan khususnya seafood.
Tempatnya yang romantis sangat cocok untuk mengajak pasangan wisatawan menyantap makanan disini.
Memiliki hidangan yang best sellet, diantaranya adalah white snapper, baracuda,
red snapper, king prown, yellow crazy fish, blue lagoon, screw driver dan masih banyak lainnya yang dapat kalian cicipi.
5. Lia Cafe
Pantai Jimbaran juga memiliki cafe di sekitar pinggir pantainya yaitu Lia Cafe.
Para pengunjung banyak yang mengujungi tempat ini, jadi sudah dipastikan
tempat ini akan sangat ramai sekali.
Terdapat hidangan seafood yang bisa menjadi pilihan makanan wisatawan selanjutnya. Seperti crispy squid, fish soup, grilled super crab, grilled squid, crispy jumbo prawan, grilled live lobster dan masih banyak lagi. Cafe ini juga memiliki interior yang modern dan sekaligus mewah.
6. Cuca Restaurant
Bagi kalian yang sedang berada di Pantai Jimbaran Bali ingin mengunjui resto yang memiliki gaya interior minimalis, dapat kalian kunjungi Cuca Restaurant. Tempat ini menyajikan makanan yang enak dan juga memiliki atmosfer yang sangat menenangkan.
Restaurant ini juga cocok untuk didatangi bersama pasangan wisatawan. Menu yang disediakan antara lain black squid risotto, ricotta gnocchi, bbq octopus, turkish meatball dan masih banyak lagi.
7. Bela Seafood
Berada di Four Seasons Resort Jimbaran, tempat makan satu ini sudah berdiri sejak 1991 dengan nama Bela Seafood. Sesuai namanya menu-menu yang disajikan itu kebanyakan ikan-ikanan atau seafood.
Tempat makan ini menyajikan makanan seafood yang luar biasa enaknya, dimulai
dari udang, cumi, ikan, lobster, hingga kepiting pun ada disini. Terdapat menu andalan di tempat ini yakni fresh lobster dan crazy snapper.
8. Bendesa Cafe
Rumah makan selanjutnya yang berlokasi di Pamelisan Agung adalah Bendesa Cafe.
Memberikan olahan laut serta pemandangan pantai disekitar membuat suasana
yang sangat tenang.
Cafe ini cukup dibilang murah dikantong, jadi tidak perlu khawatir agar kantong
jebol. Memiliki harga menu yang hemat serta ramah di dompet. Biasanya orang
memesan makan seperti nasi goreng seafood, sea prawn dan lain-lain.
9. El Kabron
Ingin mencoba suasana makan yang mewah lengkap beserta pemandangan pantai
yang luar biasa cantik? Yap kalian bisa mengunjungi El Kabron. Sesuai namanya
tempat ini menyajikan makanan atau menu ala-ala negeri Spanyol dan tentu saja
dengan harga yang murah.
Menu yang ditawarkan itu dimulai dari cheese platter, black with baby calamari,
cecina gran reserva, vina albali, blowfish dan masih banyak lagi. Tidak lupa dengan minumannya terdapat mojito, mai tai, daiquri, whisky sour, sparkling, sangria, red sangria dan masih banyak yang lainnya.
10. Metis Restaurant
Metis Restaurant memiliki tempat yang berkelas sekaligus bernuansa alami. Makanan ini juga terdapat makanan-makanan halal lho. Pilihan menu yang banyak
membuat pengunjung akan bingung ingin memilih yang mana dikarenakan terlihat lezat keseluruhannya.
Menu yang sangat bervariasi, diantaranya yaitu la terrine de foie gras, la betterave, le carpaccio, la salade metis vegan, le tartare de thon, le crabe, la cailie, le steak tartare dan sebagainya.
11. Rock Bar
Membawa pasangan kalian kesini adalah satu rekomendasi nya, yap yaitu Rock Bar.
Disini kalian akan menikmati candle light dinner bernuansa mewah. Para wisata dari luar negeri pun ramai datang ke tempat ini.
Rekomendasi menu yang harus kalian cicipi diantaranya tuna tataki, goong sarong,
pisang goreng, chicken pop corn, calamari fritti. Untuk minumannya itu sendiri kalian bisa mencoba savory bties, exotic kaffir lime, sweet dragon fly, agave almond sour, frozen daiquri, chamomile moscato dan green glacier.
12. Asam Garam
Terakhir terdapat tempat makan bernama Asam Garam. Disini kalian dapat mencicipi
makanan khas dari bari diantaranya pepes ikan, sate lilit, seafood bumbu kuning, jukut urap, tahu kalas, dan menu ikan bakar.
Asam Garam bisa kalian temui di Jalan Raya Uluwatu. Harga yang ditawarkan dimulai
dari seratus ribuan saja dengan pilihan menu yang beragam. Temapt ini cocok untuk dikunjungi bersama keluarga tercinta.
Begitu banyaknya tempat makan di Pantai Jimbaran bali yang dapat kalian kunjungi.
Penjelasan diatas mengenai Tempat Makan di Pantai Jimbaran Bali Dijamin Enak dapat kalian pilih sesuai seleran masing-masing. Berkunjung lah bersama keluarga
agar liburan terasa lebih lengkap dan asik.
Artikel Lain :
- Mentigi Bay Dome Villas Lombok Mewah Murah Menawan
- Bakso Enak di Bali Halal di Kuta Seminyak Jimbaran Bikin Nagih
- Danau Terdalam di Dunia Ada Yang Mencapai 1642 Meter